Selasa, 27 Februari 2018

Scrnat vs Dstnat

Assalamuallaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh

Hellow Gaess !!!
Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan postingan mengenai apa itu scrnat da dstnat.
Okke langsung saja ...




A. Pendahuluan  

 

1. Pengertian
    NAT ( Network Address Translation ) adalah sebuah fitur yang terdapat pada menu Firewall di winbox yang berfungsi untuk mengubah sourch address maupun destination address. 
2. Latar Belakang
    Mengulas mengenai mode chain pada menu Firewall >> NAT. 
3. Maksud dan Tujuan
    Memahami apa itu scrnat dan dstnast. 

B. Uraian Materi 

1. Apa yang dimaksud dengan Scrnat ?
    Sourch Address atau yang kerap disingkat scrnat adalah sebuah mode chain yang terletak pada menu firewall >> NAT. Scrnat ini Memiliki fungsi untuk mengubah source address dari sebuah paket data. Sebagai contoh kasus fungsi dari chain ini banyak digunakan ketika kita melakukan akses website dari jaringan LAN. Secara aturan untuk IP Address local tidak diperbolehkan untuk masuk ke jaringan WAN, maka diperlukan konfigurasi 'srcnat' ini. Sehingga IP Address lokal akan disembunyikan dan diganti dengan IP Address public yang terpasang pada router. 


2. Apa yang dimaksud dengan Dstnat ?
    Sesuai dengan singkatannya Destination berarti tujuan. Jadi Memiliki fungsi untuk mengubah destination address pada sebuah paket data. Biasa digunakan untuk membuat host dalam jaringan lokal dapat diakses dari luar jaringan (internet) dengan cara NAT akan mengganti alamat IP tujuan paket dengan alamat IP lokal. Jadi kesimpulan fungsi dari chain ini adalah untuk mengubah/mengganti IP Address tujuan pada sebuah paket data.

C. Kesimpulan  

Dapat memahami apa itu scrnat dan apa itu dstnat.


D. Referensi  

http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=146 


Okkay Gaess itu saja yang dapat saya sampaikan, kurang lebihnya saya mohon maaf.
sekian...

Wassalamuallaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh

0 komentar:

Posting Komentar